Ø
Kelas I :
v Standar Kompetensi :
-
Mengenal berbagai benda
langit dan peristiwa alam (cuaca dan
musim) serta pengaruhnya terhadap
kegiatan manusia.
v
Kompetensi
Dasar :
-
Mengenal
berbagai benda langit melalui pengamatan.
-
Mengenal keadaan cuaca di sekitar kita.
-
Membedakan pengaruh musim kemarau dengan musim hujan
terhadap kegiatan manusia.
v
Pendalaman
Materi :
-
Mengenal
Berbagai Benda Langit
ü
Pada
Malam Hari
§
Bintang.
§
Bulan
( sabit, setengah lingkaran, purnama ).
ü
Pada
Siang Hari
§
Matahari.
§
Awan.
-
Mengenal
Keadaan Cuaca
ü
Musim
Hujan
ü
Musim
Kemarau
-
Membedakan
Pengaruh Musim Kemarau dengan Musim Hujan
ü
Musim
Kemarau
§
Udara
panas sekali.
§
Angin
jarang berembus.
§
Langit
cerah.
§
Tubuh
berkeringat.
§
Tanah
kering
ü
Musim
Hujan
§
Udara
sejuk.
§
Angin
sering berembus.
§
Langit
berawan.
§
Tanah
lembab.
Ø
Kelas II :
v Standar Kompetensi :
-
Memahami peristiwa alam dan pengaruh matahari dalam
kehidupan sehari-hari.
v
Kompetensi
Dasar :
-
Mengidentifikasi
kenampakan matahari pada pagi, siang dan sore hari.
-
Mendeskripsikan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam
kehidupan sehari-hari.
v
Pendalaman
Materi :
-
Kenampakan
Matahari
ü
Pagi
Hari
§
Matahari
terbit dari timur.
§
Arah
bayangan benda mengarah ke barat ukuran panjangnya lebih panjang dari tinggi
benda aslinya.
ü
Siang
Hari
§
Kedudukan
matahari tepat di atas kepala kita.
§
Tidak
terlihat ada bayangan karena bayangan benda tepat di bawah kita.
ü
Sore
Hari
§
Matahari
terbenam di ufuk barat.
§
Langit
berwarna merah jingga.
§
Bayangan
benda ketika sore hari mengarah ke timur, ukurannya lebih panjang daripada
aslinya.
-
Kegunaan
Panas dan Cahaya Matahari dalam Kehidupan Sehari-Hari
ü
Mengeringkan
Pakaian dan Makanan
ü
Menguapkan
Air Laut
Ø
Kelas III :
v Standar Kompetensi :
-
Memahami kenampakan permukaan
bumi, cuaca dan
pengaruhnya bagi manusia, serta hubungannya
dengan cara manusia memelihara dan melestarikan alam.
v
Kompetensi
Dasar :
-
Mendeskripsikan kenampakan permukaan
bumi di lingkungan sekitar.
-
Menjelaskan hubungan antara keadaan awan dan cuaca.
-
Mendeskripsikan
pengaruh cuaca bagi kegiatan manusia.
-
Mengidentifikasi
cara manusia dalam memelihara dan melestarikan alam di lingkungan sekitar.
v
Pendalaman
Materi :
-
Kenampakan
Permukaan Bumi di Lingkungan Sekitar
ü
Daratan
Adalah Permukaan Bumi Yang Tidak Digenangi Air
§
Wilayah
daratan terdiri dari pegunungan, perbukitan, dataran, dan lembah.
§
Dataran
tertinggi terdiri atas: dataran tinggi, jurang, ngarai, lembah, dataran rendah,
sungai, dan danau.
ü
Lautan
Adalah Bagian Permukaan Bumi Yaitu Berupa Perairan Yang Sangat Luas
§
Wilayah
laut terdiri dari samudera, laut, selat, teluk, dan palung.
§
Dasar
lautan bergelombang membentuk: bukit laut, gunung laut, dan palung laut.
-
Hubungan
Antara Keadaan Awan Dan Cuaca
ü
Cuaca
Adalah Keadaan Udara Pada Suatu Tempat Dalam Waktu Tertentu
§
Iklim
adalah suhu rata-rata udara dalam waktu lama pada daerah yang sangat luas.
§
Awan
berasal dari uap air yang naik ke langit. Uap air terjadi karena adanya
pemanasan matahari terhadap air di bumi. Makin naik ke atas, suhu uap air makin
turun sehingga air menjadi dingin. Akibatnya, terjadilah titik-titik air.
Titik-titik air ini kemudian saling menyatu dan turun kebumi dalam bentuk
hujan.
ü
Kondisi
Cuaca
§
Cuaca
cerah adalah cuaca yang menunjukkan langit dalam kondisi terang, sinar matahari
memancar terang tetapi tidak begitu terasa panas, terdapat awan yang
berlapis-lapis tipis seperti bulu-bulu serat sutra halus.
§
Cuaca
berawan adalah cuaca yang menunjukkan bahwa di langit banyak terdapat awan.
§
Cuaca
panas, matahari menyinari bumi dan menghangatkan udara di sekeliling bumi. Suhu
di dataran rendah, udaranya akan terasa panas. Sebaliknya, jika di dataran
tinggi maka udaranya akan terasa sejuk.
§
Cuaca
dingin, kelembapan udara tinggi, angin bertiup kencang, dan suhu udara rendah,
maka cuaca di daerah tersebut pada waktu itu dapat dikatakan dingin.
§
Cuaca
berangin, langit biasanya tampak agak berawan, suhu udara rendah, dan angin
bertiup kencang sehingga menerbangkan benda-benda ringan yang dilaluinya.
§
Cuaca
hujan, Awan berasal dari uap air yang naik ke langit. Uap air terjadi karena
adanya pemanasan matahari terhadap air di bumi. Makin naik ke atas, suhu uap
air makin turun sehingga air menjadi dingin. Akibatnya, terjadilah titik-titik
air. Titik-titik air ini kemudian saling menyatu dan turun kebumi dalam bentuk
hujan.
-
Pengaruh
Cuaca Bagi Kegiatan Manusia
ü
Petani
Menanam Padi Dimusim Hujan
ü
Memanen
Pada Musim Panas
ü
Pembuatan
Garam Memerlukan Banyak Panas
ü
Membuat
Genting Dan Batu Bata Ketika Cuaca Di Musim Panas
-
Cara
Manusia Dalam Memelihara Dan Melestarikan Alam Di Lingkungan Sekitar
ü
Penanaman
Kembali Hutan-Hutan Yang Gundul
ü
Membuat
Sengkedan
ü
Menjaga
Kebersihan Lingkungan
·
Kesimpulan
dari tema ini adalah :
§
Tidak
terdapat kesamaan/ tumpang tindih SK dan KD pada kelas I, II, dan III.
§
Pada
kelas I, pendalaman materinya merupakan pengenalan mengenai bumi dan alam
semesta. Pada kelas II, pendalaman materinya merupakan pemahaman mengenai
peristiwa yang terjadi di bumi dan alam semesta. Pada kelas III, pendalaman
materinya merupakan pemahaman kenampakan permukaan bumi.
Ø
Kelas IV :
v Standar Kompetensi :
-
Memahami perubahan kenampakan permukaan bumi dan benda
langit.
-
Memahami
perubahan lingkungan fisik dan pengaruhnya terhadap daratan.
-
Memahami
hubungan antara sumber daya alam dengan lingkungan, teknologi, dan masyarakat.
v
Kompetensi
Dasar :
-
Mendeskripsikan
perubahan kenampakan bumi.
-
Mendeskripsikan
posisi bulan dan kenampakan bumi dari hari ke hari.
-
Mendeskripsikan
berbagai penyebab perubahan lingkungan fisik (angin, hujan, cahaya matahari,
dan gelombang air laut).
-
Menjelaskan
pengaruh perubahan lingkungan fisik terhadap daratan (erosi, abrasi, banjir,
dan longsor).
-
Mendeskripsikan
cara pencegahan kerusakan lingkungan (erosi, abrasi, banjir, dan longsor).
-
Menjelaskan
hubungan antara sumber daya alam dengan lingkungan.
-
Menjelaskan
hubungan antara sumber daya alam dengan teknologi yang digunakan.
-
Menjelaskan
dampak pengambilan bahan alam terhadap pelestarian lingkungan.
v
Pendalaman
Materi :
Ø
Kelas V :
v Standar Kompetensi :
-
Memahami perubahan
yang terjadi di alam
dan hubungannya dengan
penggunaan sumber daya alam.
v
Kompetensi
Dasar :
-
Mendeskripsikan
proses pembentukan tanah karena pelapukan.
-
Mengidentifikasi
jenis-jenis tanah.
-
Mendeskripsikan
struktur bumi.
-
Mendeskripsikan
proses daur air dan kegiatan
manusia yang dapat mempengaruhinya.
-
Mendeskripsikan perlunya
penghematan air.
-
Mengidentifikasi
peristiwa alam yang terjadi di Indonesia dan dampaknya bagi makhluk hidup dan lingkungan.
-
Mengidentifikasi beberapa kegiatan manusia yang dapat mengubah
permukaan bumi (pertanian, perkotaan, dsb).
v
Pendalaman
Materi :
Ø
Kelas VI :
v Standar Kompetensi :
-
Memahami matahari sebagai pusat tata surya dan
interaksi bumi dalam tata surya.
v
Kompetensi
Dasar :
-
Mendeskripsikan
sistem tata surya dan posisi penyusun tata surya.
-
Mendeskripsikan peristiwa rotasi bumi,
revolusi bumi dan revolusi bulan.
-
Menjelaskan terjadinya gerhana bulan dan
gerhana matahari.
-
Menjelaskan
perhitungan kalender Masehi dan kalender Hijriah.
v
Pendalaman
Materi :